kategori

welcome to my blog

Rabu, 20 Oktober 2010

Paprika

Paprika digolongkan sebagai cabai besar. Jenis paprika yang umum ditemui adalah paprika merah, hijau, dan kuning. Rasanya agak pedas dan agak manis.

Kandungan zat gizi dan fitonutrien
Provitamin A (karotenoid), vitamin B, dan vitamin C.
Mineral silikon, kalsium, fotasium/kalium fosfor, dan selenium.

Manfaat Paprika
Mengobati infeksi hidung, sinusitus, tenggorokan, dan telinga.
Menurunkan kolesterol
Menurunkan kadar gula darah,
Mengobati luka,Keseleo, dan memar,
Mengatur suhu tubuh,
Mengobati infeksi saluran pencernaan,
Mendorong pertumbuhan normal tubuh dan meta bolisme tubuh,
Baik untuk kesehatan kulit, rambut, kuku, dan gigi,
Sebagai obat diabetes,
Mencegah pengumpalan darah dan ulcer (borok/bisul) perut,
Sebagai antidot untuk menurunkan rasa panas pada cabai.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar